Teknologi informasi dan komunikasi (TIK) atau Information and communication technologies (ICT) mencakup seluruh peralatan teknis untuk memproses dan menyampaikan informasi yang mencakup aspek teknologi informasi dan teknologi komunikasi. Teknologi informasi meliputi segala hal yang berkaitan dengan proses, penggunaan sebagai alat bantu, manipulasi, dan pengelolaan informasi…
Wireless LAN adalah sebuah system komunikasi data fleksibel yang dapat digunakan untuk menggantikan atau menambah jaringan LAN yang sudah ada untuk memberikan tambahan fungsi dalam konsep jaringan computer pada umumnya. Fungsi yang ditawarkan di sini dapat berupa konektivitas yang andal sehubungan dengan mobilitas user. Dengan wireless LAN memungkinkan para pengguna compute…
Komunikasi dapat diartikan sebagai proses menampilkan, mengubah, menginterpretasikan, atau mengolah informasi antara manusia atau mesin. Proses ini melibatkan suatu pengirim (transmitter), penerima (receiver), dan sebuah medium transmisi untuk tempat mengalirnya informasi. Jaringan komunikasi dapat diartikan sebagai suatu system yang terbentuk dari interkoneksi fasilitas-fasilitas yang…
Seorang administrator jaringan memegang peranan penting dalam sebuah jaringan computer. Keamanan jaringan dan lancarnya servis yang berjalan tergantung pada treatment yang dilakukan. Buku ini berisi pembahasan tentang beberapa materi agar tenaga administrator jaringan menjadi handal di bidangnya. Agar administrator menjadi �handal, materi yang wajib diketahui adalah : Pen…