UPA Perpustakaan
Tentang Kami
Perpustakaan Politeknik Negeri Semarang (Polines) adalah pusat informasi akademik yang mendukung kegiatan pendidikan, penelitian, dan pengabdian masyarakat di lingkungan Polines. Dengan koleksi yang beragam, baik dalam bentuk cetak maupun digital, perpustakaan ini menyediakan akses informasi yang relevan bagi mahasiswa, dosen, dan staf. Kami berkomitmen untuk memberikan layanan berkualitas guna menunjang keberhasilan proses pembelajaran dan penelitian di Polines.
Jam Buka Perpustakaan
Senin - Kamis:
07.30 - 16.00 WIB
Jum'at:
07.30 - 16.30 WIB
© 2025 — Perpustakaan Politeknik Negeri Semarang