Buku ini memuat penjelasan tentang tahapan – tahapan pekerjaan yang diperlukan dalam membangaun rumah tinggal yang disertai dengan definisi dari setiap jenis pekerjaan. Masalah yang sering di temui dalam pembangunan rumah tinggal adalah pembengkakan biaya. Melalui buku ini diharapkan pembaca mampu mengontrol tiap tahapan pekerjaan setiap waktu sehingga dengan sendirinya dapat meminim…