Surat menyurat(korespondansi) merupakan kegiatan yang mudah dan sudah banyak dilakukan oleh masyarakat untuk berbagai kepantingan. Tetapi untuk menghasilkan surat yang baik dan efektif adalah hal yang tidak mudah. Untuk dapat menciptakan dan menghasilkan surat yang baik dan efektif, seseorang harus memiliki pemahaman yang lebih baik tenang seluk beluk penulisan surat. Pemahaman bahasa yang bena…