Sistem Informasi adalah suatu system yang dibuat oleh manusia yang terdiri dari komponen – komponen dalam organisasi untuk mencap..."> Sistem Informasi adalah suatu system yang dibuat oleh manusia yang terdiri dari komponen – komponen dalam organisasi untuk mencap..."/>
Text
Metodologi Pengembangan Sistem Informasi
Sistem Informasi adalah suatu system yang dibuat oleh manusia yang terdiri dari komponen – komponen dalam organisasi untuk mencapai suatu tujuan yaitu menyampaikan informasi. Buku system informasi ini merupakan pelengkap terhadap pembahasan metodologi pada buku “mengembangkan aplikasi client/server dengan oracle power objects” dan buku seri SKA 98”, yang hanya membahas tentang tahapan pengembangan system informasi. Pada buku ini membahas lebih jauh tentang tahapan, alat dan teknik yang merupakan komponen yang tak terpisahkan dalam suatu metodologi system informasi. Secara rinci, buku ini membahas muali dari : sekilas tentang metodologi pengembangan system informasi, yang berisi tentang (siklus hidup system informasi, perkembangan metodologi, metodologi SKA); dilanjutkan dengan tahapan – tahapan pengembangan system informasi yang meliputi : (survey, analisa, desain, pembuatan, implementasi, dan pemeliharaan system); kemudian membahas alat – alat yang digunakan untuk membuat model system informasi seperti : diagram arus data, diagram struktur data, diagram objek dan spesifikasi method; �pembahasan lebih jauh yaitu tentang teknik yang digunakan dalam pengembangan system informasi yaitu (manajemen proyek, analisa biaya dan manfaat, pengumpulan fakta); diteruskan dengan ulasan tentang alat untuk membuat aplikasi dan alat pendukung (case) yaitu : relation database management system, object oriented programming, dan case tool; yang terakhir tentang studi kasus : system informasi
Tidak tersedia versi lain