Saat ini pelajaran jaringan computer mencakup pokok – pokok pengetahuan yang semakin beragam. Pokok – pokok pembahasan jaringan tersebut menjangkau rentang fungsi dan kapabilitas yang luas, mulai dari sinyal dan sirkuit yang digunakan computer untuk pertukaran data, sampai kabel atau teknik wireless broadcast untuk transfer data dari pengirim ke penerima. Adapun buku Computer Netwo…