Kecerdasan buatan atau artificial intelligence merupakan salah satu bagian ilmu computer yang membuat mesin dapat melakukan pekerjaan sebaik yang dilakukan manusia. Dari sekian banyak bidang yang menerapkan teknik kecerdasan buatan adalah "identifikasi sinyal atau signal recognize" . Penerapan kecerdasan buatan pada bidang pemrosesan sinyal ini, menggunakan jaringan syaraf tiruan, yaitu tekn…
Jaringan neural artificial adalah system pemrosesan informasi yang mempunyai karakteristik kinerja tertentu, seperti jaringan neural biologis. Akhir – akhir ini terlihat adanya perkembangan yang pesat dari riset serta aplikasi jaringan neural artificial dan logika fuzzy untuk system cerdas dalam pengolahan dan analisis informasi atau sinyal, permodelan, dan system kendali. Sistem Neuro Fuz…
Citra dan video digital merupakan dua dari empat konten informasi dalam teknologi informasi multimedia yang terus berkembang saat ini. Dalam berbagai domain aplikasi, kebutuhan pengolahan citra dan video secara garis besar dapat dibagi dalam dua lingkup. Pertama, penajaman atau peningkatan kualitas informasi yang terkandung dalam citra sehingga dapat diinterpretasi se…