Image of Akuntansi interemediate : intermediate accounting, bk. 2

Text

Akuntansi interemediate : intermediate accounting, bk. 2



Akuntansi Intermediate edisi 15 terdiri dari: Pembahasan topik-topik yang relevan dengan perkembangan bisnis terkini yang dikaitkan dengan standar dan aturan akuntansi terbaru disertai pendekatan yang jelas, ringkas, namun komprehensif.

Ilustrasi kasus dan contoh-contoh dunia bisnis nyata yang semakin membuka wawasan mahasiswa akan pentingnya peranan akuntansi dalam berbagai transaksi kompleks yang semakin umum terjadi di lingkungan bisnis saat ini.

Catatan pinggir dan aktivitas yang inovatif seperti "Riset Sejenak", "Berpikir Sejenak" "Sekilas Informasi", "Perhatian!" "Latihan Net Work"-semua ini akan membangkitkan keingintahuan dan semangat mahasiswa untuk mengaplikasikan pengetahuan akuntansi serta meningkatkan keahlian riset mereka secara online.

Perangkat lengkap di setiap akhir bab untuk membantu mahasiswa menguji pemahaman atas materi yang baru dipelajari. Terdiri dari: Pertanyaan, Kasus untuk Diskusi Kelas, Latihan, Soal Komprehensif, dan Kesempatan untuk Meningkatkan Kompetensi. Bagian terakhir ini berisikan tugas-tugas yang sangat menantang seperti: Penguraian Laporan Keuangan Aktual, Contoh Pertanyaan Ujian CPA, Tugas Penulisan, Debat, Dilema Etika, Proyek Riset, Kertas Kerja Kumulatif, dar Pencarian di Internet.

Adapun Isi dari buku ini adalah : Bab 12 Investasi dalam aktiva operasi tidak lancer - perolehan ; Bab 13 Investasi pada aktiva operasi tidak lanacar – penggunaan dan epnghentian ; Bab 14 Investasi pada efek uang dan ekuitas ; Bab 15 Sewa guna usaha ; Bab 16 Pajak penghasilan ; Bab 17 Kompensasi karyawan – gaji, pensiun dan masalah kompensasi lainnya ; Bab 18 Derivatif, kontinjensi, segmen usaha dan laporan interim ; Bab 19 Laba per saham ; Bab 20 Perubahan akuntansi dan koreksi kesalahan ; Bab 21 Analisis laporan keuangan


Ketersediaan

I5555127193X657.044 STI a C.1PERPUS POLINES (Rak 29)Tersedia
I5555127194X657.044 STI a C.2PERPUS POLINES (RAK 30)Tersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
657.044 STI a
Penerbit Salemba Empat : Jakarta.,
Deskripsi Fisik
xviii, 978 hal. : illus.; 26 cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
979-691-201-4
Klasifikasi
657.044
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
15
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaDetail XMLCite this