Image of Koperasi  Indonesia yang berdasarkan Pancasila & UUD 1945

Text

Koperasi Indonesia yang berdasarkan Pancasila & UUD 1945



Koperasi Indonesia merupakan alat demokrasi ekonomi dan alat pembangun masyarakat, yang dilandasi Pancasila dan Undang-Undang Dasar 1945 yang ternyata memiliki keampuhan dalam memainkan peranan dalam pembangunan. Buku ini akan memuat teori-teori tentang pengkoperasian juga memuat kupasan bagaimana koperasi dijalankan. Buku ini terdiri atas 8 bab. Pada bab 1 berisi pengertian-pengertian umum. Pada bab 2 berisi peranan dan tugas koperas Indonesia. Pada bab 3 berisi sejarah pertumbuhan dan perkembangan gerakan koperasi Indonesia. Pada bab 4 berisi pertumbuhan dan perkembangan koperasi sejak proklamasi kemerdekaan hingga sekarang. Pada bab 5 akan berisi pembentukan koperasi dan organisasi koperasi Indonesia. Pada bab 6 berisi teknik koperasi yang sebaiknya dijalankan. Pada bab 7 akan dijelaskan peranan dan kewajiban pemerintah dalam mendorong perkembangan koperasi. Pada bab 8 akan dibahas peranan koperasi dalam pembangunan masyarakat pedesaan.


Ketersediaan

I5555125097XRB 344.598 KOP k C.1PERPUS POLINES (RAK 13)Tersedia
I5555125098X344.598 KOP k C.2PERPUS POLINES (RAK 13)Tersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
344.598 KOP k
Penerbit Rinelka Cipta : Jakarta.,
Deskripsi Fisik
xii, 258 hal.; 21 cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
979 518 841 0
Klasifikasi
344.598
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
Rev
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaDetail XMLCite this