No image available for this title

Tugas Akhir Mahasiswa

Sistem Monitoring Detak Jantung dan Suhu Tubuh Menggunakan Teknologi Internet of Things



Pemeriksaan detak jantung dan suhu tubuh merupakan parameter tanda vital yang mendasar bagi paramedis dalam menentukan indikasi dan kondisi kesehatan pada tubuh seseorang pasien. Pemeriksaan umumnya dilakukan oleh perawat dengan masih menggunakan alat elektrokardiogram dan termometer sehingga masih perlu dicek secara manual dengan rutin dan berkelanjutan. Maka dari itu untuk mempertimbangan keakuratan dan lebih terkontrolnya pengukuran detak jantung dan suhu tubuh secara realtime, dibuatlah sebuah alat yang dapat memantau kondisi detak jantung dan suhu tubuh dengan memanfaatkan laju teknologi yang sangat pesat dengan berbasis internet.
Alat ini menggunakan input easy pulse sensor yang akan mendeteksi laju detak jantung, dan sensor DS18B20 sebagai pengukur suhu tubuh. Proses pengolahan dan pengiriman data dilakukan dengan Mikrokontroller Nodemcu esp8266 yang telah memiliki akses wifi. Selanjutnya nilai dari hasil pengukuran tersebut nantinya akan ditampilkan melalui LCD I2C dan terintegrasi melalui aplikasi di smartphone. Bersadarkan pengujian, hasil kepuasan pengguna sangat baik dengan presentase lebih dari 85 %.

 


Ketersediaan

IK038.2022IK 038 IND s 2022PERPUS POLINES (TA)Tersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
IK 038 IND s 2022
Penerbit Politeknik Negeri Semarang : Semarang.,
Deskripsi Fisik
xxi, 119 hlm. : illus. ; 30 cm.
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
NONE
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaDetail XMLCite this