No image available for this title

Tugas Akhir Mahasiswa

Sistem monitoring shaf sholat dan penerapan protokol kesehatan pada masjid



Covid-19 merupakan virus yang dapat menular melalui udara dan lain sebagainya. Dalam masa pandemi ini adanya peraturan atau protokol yang digunakan untuk meminimalisir penyebaran virus tersebut, terutama pada tempat ibadah. Salah satunya yaitu masjid atau tempat ibadah umat muslim. Upaya yang dilakukan untuk memutus mata rantai tersebut yaitu menjaga jarak minimal 1 meter, cek suhu secara berkala yang tidak melebihi 37,5 derajat celcius dan lain sebagianya. Tujuan dari tugas akhir dan penelitian ini untuk mmebuat alat sistem monitoring shaf sholat yang berupa pendeteksi objek dan penerapan protokol kesehatan pada masjid yaitu cek suhu otomatis. Pada sistem ini dilengkapi dengan image processing untuk mendeteksi objek melalui kamera yang berguna untuk menangkap objek dan sensor suhu, sensor ultrasonic disertai dengan buzzer sebagai pengirim notifikasi berupa bunyi beep yang digunakan untuk pendeteksi suhu otomatis. Hasil penelitian menunjukkan hasil pada perancangan sistem menggunakan wmos d1 mini, raspberry pi 3b, sensor ultrasonic, sensor suhu MLX9064 dan kamera. Hasil pengujian fungsional yang telah dibuat sesuai dengan perancangan dan berjalan dengan baik. Sistem yang dibuat menampilkan output keluaran suhu pada LCD dan deteksi objek berupa video. Dari hasil rata rata error sistem pendeteksi suhu otomatis didapat sebesar 0,37% serta alat ini telah di uji coba kepada pengguna dan mendapatkan hasil yang “sangat memuaskan”


Ketersediaan

IK011.2021IK 011 MUH s 2021PERPUS POLINES (TA)Tersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
IK 011 MUH s 2021
Penerbit Politeknik Negeri Semarang : Semarang.,
Deskripsi Fisik
xiii, 71 hlm. : illus. ; 30 cm.
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
NONE
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
Ada CD
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaDetail XMLCite this