No image available for this title

Tugas Akhir Mahasiswa

Rancang bangun mesin pembuat gagang sapu berbahan kayu berdiameter 19 mm dengan penggerak motor listrik



Pengrajin gagang sapu skala industri rumahan memiliki keterbatasan dalam proses produksi sehingga membutuhkan bantuan mesin sebagai alat bantu produksi. Pengrajin gagang sapu memiliki permasalahan dalam memenuhi permintaan pasar akan produk gagang sapu yang besar. Oleh karena itu, dirancang mesin pembuat gagang sapu berbahan kayu berdiameter 19 mm dengan dengan penggerak motor listrik. Mesin ini dilengkapi dengan roller sebagai sistem semi-otomatis yang berguna untuk mempercepat proses pembuatan gagang sapu. Proses pembuatan mesin diawali dengan identifikasi dan observasi lapangan dilanjutkan merumuskan bahan dan alat yang diperlukan kemudian membuat rancangan desain. Rancangan yang telah dibuat kemudian dianalisis untuk mengetahui apakah mesin sudah memenuhi spesifikasi yang ditentukan. Hasil dari langkah analisis dan sintesis dapat dilanjutkan dengan tahap pembuatan dan pengujian mesin yang telah dibuat. Berdasarkan pengujian yang telah dilakukan menggunakan bahan kayu Bangkirai dan Sengon dengan panjang 80 cm, 100 cm, dan 120 cm menghasilkan kecepatan pembuatan rata-rata 30 detik per batang gagang sapu.


Ketersediaan

ME013.2021ME 013 RAN - 2021PERPUS POLINES (TA)Tersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
ME 013 RAN - 2021
Penerbit Politeknik Negeri Semarang : Semarang.,
Deskripsi Fisik
xxiii, 172 hlm. : illus. ; 30 cm.
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
NONE
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
Ada CD
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaDetail XMLCite this