No image available for this title

Tugas Akhir Mahasiswa

Pengendalian intern terhadap pelaksanaan pekerjaan pada cv indra group Semarang tahun 2019



Tugas Akhir ini bertujuan untuk mengetahui penerapan serta identifikasi kesesuaian elemen pengendalian intern terhadap pelaksanaan pekerjaan pada CV Indra Group Semarang. Data yang digunakan pada Tugas Akhir ini adalah data primer dan sekunder yang diperoleh dari wawancara, observasi, dan kuesioner. Metode deskriptif digunakan untuk menggambarkan gambaran umum perusahaan seperti sejarah perusahaan, visi dan misi, logo, lokasi, struktur organisasi, uraian tugas dan wewenang, personalia, produk jasa, kebijakan perusahaan serta prosedur pelaksanaan pekerjaan penyempurnaan kanopi halaman kegiatan rumah jabatan/rumah dinas/gedung kantor setda provinsi jawa tengah tahun 2019. Sedangkan Metode eksposisi digunakan untuk menjelaskan mengenai penerapan pengendalian intern atas pelaksanaan pekerjaan CV Indra Group Semarang. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa CV Indra Group Semarang sudah menerapkan pengendalian intern berdasarkan COSO.


Ketersediaan

AK113.2020AK 113 WID p 2020PERPUS POLINES (TA)Tersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
AK 113 WID p 2020
Penerbit Politeknik Negeri Semarang : Semarang.,
Deskripsi Fisik
xii, 64 hlm.: ill., 30 cm.
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
NONE
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaDetail XMLCite this