No image available for this title

Tugas Akhir Mahasiswa

Rancang bangun cadangan daya berbasis PLC dan SCADA untuk pintu masuk otomatis pada Gedung Laboratorium Listrik Prodi Teknik Listrik Politeknik Negeri Semarang



Energi merupakan kebutuhan yang paling vital sepanjang peradaban manusia. Salah satu sumber energi utama yang digunakan yaitu energi listrik. Saat ini seluruh energi listrik yang ada di Indonesia dalam pendistribusiannya dikelola oleh PLN (Perusahaan Listrik Negara). Dalam keadaan tertentu PLN tidak dapat mensuplai listrik secara kontinyu. Sehingga menyebabkan pelanggan tidak mendapatkan suplai listrik dalam kurun waktu tertentu. Oleh karena itu diperlukan sebuah sistem cadangan daya guna mengatasi masalah tersebut. Cadangan daya berfungsi untuk menyimpan energy listrik yang kemudian akan digunakan untuk menyuplai beban saat PLN padam. Pada percobaan baterai sebagai sistem cadangan daya diperoleh waktu 2 jam 30 menit, dengan jumlah total beban 2.190,86 Watt. Pada pengujian baterai ini, dengan kondisi awal baterai 12,44VDC dan selama 2 jam lebih 30 menit kondisi baterai menjadi 11.78VDC. Dalam perhitungan baterai yang kami sediakan hanya dapat mencadangkan daya selama 3 .99 jam, maka terdapat perbedaan lama waktu baterai mencadangkan daya sebesar 1,49 jam antara perhitungan dengan percobaan.


Ketersediaan

LT059.2020LT 059 RAN - 2020PERPUS POLINES (TA)Tersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
LT 059 RAN - 2020
Penerbit Politeknik Negeri Semarang : Semarang.,
Deskripsi Fisik
xiii, 89 hlm. ; 30 cm.
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
NONE
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
Ada CD
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaDetail XMLCite this