No image available for this title

SKRIPSI

Analisis pengaruh total asset turnover (TATO), debt to equity ratio (DER), dan loan to deposit ratio (LDR) terhadap return on equity (ROE) pada perusahaan sub sektor perbankan yang terdaftar di LQ45 tahun 2014-2019



Yulius Anggoro Davit, “Analisis Pengaruh Total Asset Turnover, Debt to Equity ratio, Dan Loan to Deposit Ratio Terhadap Return On Equity Pada Perusahaan Sub Sektor Perbankan Yang Terdaftar Di LQ45 Periode 2014-2019”. Skripsi D4 Jurusan Akuntansi Politeknik Negeri Semarang. Muhammad Rois, S.E., M.Sc. dan Manarotul Fatati, S.E., M.M. Oktober 2020. 124 halaman. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh Total Asset Turnover, Debt to Equity ratio, Dan Loan to Deposit Ratio Terhadap Return On Equity pada Perusahaan Sub Sektor Perbankan Yang Terdaftar Di LQ45 Periode 2014-2019”.Desain penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif terapan kausal. Sampel penelitian dipilih menggunakan purposive sampling dengan jumlah sampel sebanyak 5 perusahaan subsektor perbankan yang terdaftar di LQ45 Periode 2014-2019 dalam kurun waktu 6 tahun. Metode analisis yang digunakan adalah analsis regresi linear berganda data panel dioperasikan denga Eviews 9. Hasil analisismenunjukkan bahwa Total Asset Turn Over dan Loan to Deposit Ratio berpengaruh signifikan terhadap Return On Equity (ROE), sedangkan Debt to Equity Ratio berpengaruh tidak signifikan tehadap Return On Equity (ROE).


Ketersediaan

KU028.2020KU 028 YUL a 2020PERPUS POLINES (TA)Tersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
KU 028 YUL a 2020
Penerbit Politeknik Negeri Semarang : Semarang.,
Deskripsi Fisik
xiv, 74 hlm. ; 30 cm.
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
NONE
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
Ada CD
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaDetail XMLCite this