No image available for this title

Tugas Akhir Mahasiswa

Smart Clean Sistem Pencarian Jasa Asisten Rumah Tangga Berbasis Android



Proses pencarian jasa Asisten Rumah Tangga selama ini cenderung menyulitkan karena tidak adanya aplikasi yang digunakan sebagai media komunikasi. Proses menawarkan jasa yang dilakukan Asisten Rumah Tangga juga menyulitkan karena tidak adanya media promosi yang dapat diakses oleh customer. Berdasarkan kebutuhan ini, dibuatlah aplikasi Smart Clean untuk pencariam jasa Asisten Rumah Tangga yang dapat menjadi wadah informasi serta menghubungkan Asisten Rumah Tangga dengan customer. Tujuan dari pembuatan aplikasi Smart Clean adalah untuk membuat aplikasi sebagai media komunikasi antara Asisten Rumah Tangga dan customer. Metode yang digunakan dalam pembuatan aplikasi Smart Clean adalah Metode Waterfall. Sistem ini diuji dengan metode black box yang menguji masing-masing fitur dan pengujian kepuasan pengguna menggunakan kuisioner. Hasil pengujian menunjukkan bahwa sistem berjalan sesuai dengan tingkat kepuasan pengguna sebesar 82,5% dari responden customer dan sebesar 81,6% dari responden Asisten Rumah Tangga yang menunjukkan customer dan Asisten Rumah Tangga sangat puas dengan sistem ini.


Ketersediaan

IK012.2018IK 012 GER s 2018 C.1PERPUS POLINES (TA)Tersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
012/H/GER/s/C.1
Penerbit Polines : Semarang.,
Deskripsi Fisik
IK 012 GER s 2018 C.1
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
NONE
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaDetail XMLCite this