No image available for this title

SKRIPSI

Developing an Application for Ordering Information System at Anisa Catering Semarang



Anisa Catering merupakan sebuah perusahaan yang bergerak dalam bidang pelayanan jasa katering. Dalam aktivitas bisnisnya belum memaksimalkan penggunaan teknologi informasi terutama dalam pelayanan pelanggan. Sistem pemesanan belum terkelola dengan baik menyebabkan miskomunikasi antara admin dengan pelanggan dan admin dengan bagian dapur. Selain itu perusahaan tidak dapat membuat laporan secara cepat, dan akurat. Tujuan dari penelitian ini adalah merancang dan membangun sistem informasi pemesanan katering berbasis web yang dapat meningkatkan kualitas pengelolaan pesanan pelanggan dan dapat membuat laporan yang dibutuhkan secara cepat, dan akurat. Metode pengembangan sistem yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode Rational Unified Process (RUP) dan pemodelan sistem yang digunakan adalah Unified Modelling Language (UML). Laporan rekapitulasi yang dihasilkan oleh sistem ini adalah rekapan pesanan pelanggan, rekapan penerimaan kas, rekapan pengeluaran kas, rekapan saldo kas, dan rekapan saldo piutang.


Ketersediaan

KA016.2018KA 016 DEN d 2018 C.1PERPUS POLINES (TA)Tersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
KA 016 DEN d 2018 C.1
Penerbit Polines : Semarang.,
Deskripsi Fisik
xvii, 117 hal.; ilus.; 29 cm.
Bahasa
INGGRIS
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
NONE
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaDetail XMLCite this