No image available for this title

SKRIPSI

Rancang bangun sistem informasi penjualan dan perhitungan harga pokok penjualan pada circle screen printing



Circle Screen Printing merupakan salah satu usaha kecil menengah yang bergerak di bidang pembuatan produk sandang masyarakat. Namun, sampai saat ini Circle Screen Printing masih terkendala dengan pencatatan transaksi yang bersifat manual, hal ini menyebabkan adanya perbedaan jumlah stok yang ada, dengan yang ada dibuku catatan stok sehingga menyebabkan kesalahan dalam perhitungan harga pokok penjualan. Selain itu, juga menyebabkan keterlambatan dalam menghasilkan laporan keuangan. Permasalahan tersebut dapat diatasi dengan membuat sistem informasi penjualan dan perhitungan harga pokok penjualan yang terkomputerisasi. Penggunaan aplikasi yang terkomputerisasi dengan baik diharapkan dapat meningkatkan efisiensi dan efektivitas dalam pengelolaan data penjualan dan perhitungan harga pokok penjualan, serta menyajikan laporan penjualan maupun perhitungan harga pokok penjualan yang akurat. Penggunaan teknologi informasi secara optimal pada Circle Screen Printing diharapkan mampu mempermudah pengolahan data transaksi penjualan, mendukung aktifitas pencatatan penjualan serta laporan penjualan, membantu pemilik dalam melakukan proses bisnis. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah Rational Unified Process (RUP) dan dibangun dengan Visual Studio 2012. Hasil yang diperoleh adalah sistem informasi penjualan dan perhitungan harga pokok penjualan sehingga mampu menghasilkan laporan yang dibutuhkan pihak Circle Screen Printing


Ketersediaan

KA023.17KA 023 MUH r 2017PERPUS POLINESTersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
KA 023 MUH r 2017
Penerbit Politeknik Negeri Semarang : Semarang.,
Deskripsi Fisik
xx, 136 hlm.; ilus.; 29 cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
NONE
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaDetail XMLCite this