No image available for this title

SKRIPSI

Analisis pengaruh return on assets (ROA), debt to equity ratio (DER) dan price to book value (PBV) terhadap harga saham pada PT united tractors TBK



Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis seberapa besar pengaruh Return On Assets (ROA), Debt to Equity Ratio (DER) dan Price to Book Value (PBV) secara simultan dan parsial terhadap harga saham PT United Tractors Tbk. Metode pengujian data yang digunakan dalam penelitian ini adalah uji normalitas, uji heteroskedastisitas, uji autokorelasi, uji multikolinearitas, koefisien determinasi (R Square), uji statistik F (uji signifikansi simultan), uji statistik T (uji signifikansi parsial), Metode regresi linier berganda menghasilkan persamaan Harga Saham= 8,691 – 0,310 Return On Asset – 1,994 Debt to Equity Ratio + 1,070 Price to Book Value + e. Pada uji F menghasilkan hipotesis bahwa Return On Assets (ROA), Debt to Equity Ratio (DER) dan Price to Book Value (PBV) berpengaruh secara simultan terhadap harga saham PT United Tractors Tbk. Pada uji t hanya Debt to Equity Ratio (DER) Price to Book Value (PBV) berpengaruh secara parsial terhadap harga saham PT United Tractor Tbk.


Ketersediaan

KU013.16KU 013 DEW a 2016 C.1PERPUS POLINES (TA)Tersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
KU 013 DEW a 2016 C.1
Penerbit Politeknik Negeri Semarang : Semarang.,
Deskripsi Fisik
xiv, 62 hal : ilus ; 29 cm.
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
NONE
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaDetail XMLCite this