Image of Cerita gila pengusaha muda Indonesia

Text

Cerita gila pengusaha muda Indonesia



Cerita Gila Pengusaha Muda Indonesia

Umur menentukan kesuksesan? Belum tentu! Sembilan belas pengusaha muda menceritakan kisahnya dalam meraih hal yang paling didambakan semua orang dalam hidup—kesuksesan. Kekuatan anak muda yaitu sifatnya yang tidak gampang menyerah, dan setiap cerita dalam buku ini mewakili kebenaran tersebut. Ikuti perjalanan dan suka-duka pengusaha-pengusaha muda ini, entah saat mereka berjuang melawan kebangkrutan, atau dalam hal menggenapi cita-cita untuk menyenangkan orangtua. Buku ini juga dilengkapi dengan tip dan trik bagi mereka yang ingin memulai usahanya sendiri. “Andai saja waktu saya masih muda buku ini sudah saya lahap… wah, nggak tahu deh suksesnya sudah kayak apa hari ini. Buat kamu yang peduli sama masa depan kamu, lahaplah pengalaman dari banyak penulis di sini. Masa depan memang nggak bisa dilihat, tapi masa depan bisa didesain. Mulailah mendesain masa depanmu dengan buku keren ini!” —


Ketersediaan

B00139609RB 650.1 TEM c C.1PERPUS POLINES (RAK 7)Tersedia
B00139610650.1 TEM c C.2PERPUS POLINES (RAK 7)Tersedia
B00140555BI 158 TEM c C.3BI Corner (BI)Tersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
650.1
Penerbit Elex Media Komputindo : Jakarta.,
Deskripsi Fisik
346 hlm. : illus. ; 23 cm.
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
978-602-02-4696-3
Klasifikasi
650.1
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaDetail XMLCite this