No image available for this title

Tugas Akhir Mahasiswa

Rancang bangun mesin penghancur limbah botol plastik dengan kapasitas 150 N/jam



Rancang bangun mesin penghancur limbah botol plastik bertujuan untuk menggunakan 2 pisau tetap dan 3 pisau berputar dengan hasil potongan berukuran 1-12 mm. Mesin ini juga menggunakan pompa air untuk sirkulasi air pendingin pisau agar potongan plastik tidak terbakar. Metode perancagan mesin ini dimulai dari identifikasi kebutuhan akan mesin penghancur botol plastik agar penyimpanan plastik lebih ringkas, kemudian diperlukan perumusan masalah tentang bagaimana potongan plastik tidak terbakar dan sesuai permintaan pasarnya. Langkah selanjutnya yaitu sintesa yang bertujuan untuk menemukan data-data yang diperlukan untuk perancangan mesin. Dalam sintesa setelah terkumpul cukup data selanjutnya dilakukan analisis dan optimasi. Hasil dari analisa dan optimaasi tersebut harus di evaluasi terlebih dahulu agar ketika ada kesalahan dapat dilakukan analisa ulang ataupun langkah sintesa.Jika langkah evaluasi di dapat hasil yang baik maka dapat dilakukan langkah selanjutnya yaitu penyajian atau pembuatan mesin. Kapasitas maksimal yang dihasilkan mesin ini adalah sebesar 88,2 N/jam. Hasil rajangan yang dihasilkan dari mesin ini kecil – kecil sesuai dengan diameter screening antara 1 – 12 mm dan langsung bersih juga tidak leleh di bagian tepi serpihan potongan. Ini sudah sesuai dengan kebutuhan pabrik yang akan menggunakan limbah ini sebagai bahan bakunya.


Ketersediaan

ME042.15ME 042 MIF 2015 C.1PERPUS POLINES (TA)Tersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
ME 042 MIF 2015 C.1
Penerbit Politeknik Negeri Semarang : Semarang.,
Deskripsi Fisik
xxiii, 121 hlm. : illus. ; 29 cm.
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
NONE
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
Ada CD
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaDetail XMLCite this