No image available for this title

Tugas Akhir Mahasiswa

Studi tentang pelanggan konektor jenis mur baut menjadi compression connector sebagai upaya perbaikan susut tegangan pada gardu KBL 03 32 S11 Rayon Purwokerto Kota



Rugi-rugi tegangan merupakan permasalahan yang timbul dalam sistem tenaga listrik, dimana tegangan yang disalurkan tidak sama dengan tegangan yang diterima pada sisi konsumen. Terjadinya rugi tegangan ini dapat diakibatkan oleh beberapa faktor salah satunya yaitu cara pengerjaan konektor yang tidak sesuai dengan SOP ( Standart Operating Procedure) dan kualitas titik sambung yang kurang baik. Untuk itu dilakukan penggantian titik sambung menggunakan Compression Connector (CCO) agar dapat mengurangi susut tegangan pada Gardu KBL 03 32 S11 Rayon Purwokerto Kota sampai ke pelanggan terjauh. Dengan penggantian titik sambung menggunakan (CCO) diketahui drop tegangan menjadi 11,18 % atau sebesar 24,60 Volt dalam hal ini maka dapat dikatakan penggunaan CCO dapat meminimalkan drop tegangan yang terjadi sebelumnya, yaitu saat masih menggunakan paralel clamp dimana drop tegangannya sebesar 11,44% atau 25,17 Volt dan saat masih menggunakan loop clamp drop tegangannya sebesar 11,44% atau 25,17 Volt


Ketersediaan

LT038/14LT 038 BAY 2014PERPUS POLINES (TA)Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
LT 038 BAY 2014
Penerbit : Purwokerto.,
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
NONE
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaDetail XMLCite this