No image available for this title

SKRIPSI

Frekuensi sinyal wi-fi (protokol 802.11) terhadap frekuensi sinyal zigbee (protokol 802.15.4)



Zigbee dan Wi-Fi merupakan teknologi jaringan komunikasi nirkabel dengan menggunakan gelombang radio sebagai media transmisi data yang beroperasi pada frekuensi band 2,4GHz. Frekuensi band yang saling overlap pada kedua teknologi ini akan menyebabkan interferensi yang mengakibatkan penurunan kinerja, khususnya pada jaringan Zigbee. Untuk mengetahui interferensi channel Zigbee dan Wi-Fi yang saling overlap, digunakan software Airview Spektrum Analyzer. XCTU 6.1.0 merupakan software yang digunakan untuk mengetahui nilai RSSI, packet loss, throughput, dan delay pada kinerja jaringan Zigbee. Efek dari pancaran sinyal Wi-Fi dapat mengakibatkan penurunan nilai RSSI, packet loss dan throughput serta peningkatan delay pada jaringan Zigbee. Rata-rata nilai RSSI pada jaringan Zigbee berada pada kisaran -45 dBm hingga -74 dBm. Rata-rata nilai packet loss berada pada kisaran 0,00% hingga 21,27%. Rata-rata nilai delay berada pada kisaran 0,254 detik hingga 0,401 detik. Rata-rata nilai throughput berada pada kisaran 1,162 kbps hingga 1,555 kbps. interferensi dari pancaran sinyal Wi-Fi dapat mengakibatkan kualitas jaringan Zigbee menjadi berkurang


Ketersediaan

TE011/14TE 011 ZUL 2014PERPUS POLINES (TA)Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
TE 011 ZUL 2014
Penerbit : Semarang.,
Deskripsi Fisik
ix, unpage: ilus; 30 cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
NONE
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaDetail XMLCite this