Image of Theory and Application Of IT RESEARCH : Metodologi Penelitian Teknologi Informasi

Text

Theory and Application Of IT RESEARCH : Metodologi Penelitian Teknologi Informasi



Buku ini membahas dengan detail bagaimana melakukan riset, penelitian serta metodologinya dengan konteks yang lebih ke ilmu teknologi informasi, berdasarkan metode ilmiah. Riset, penelitian dan metodologinya secara rinci dijelaskan dalam bab - bab : konsep dan jenis penelitian; penelitian teknologi informasi (IT research); masalah penelitian; aspek teori, variabel, dan literature review; skala pengukuran; pengumpulan data; populasi dan teknik sampling; rancangan (desain) penelitian; teknik analisis data; bacaan, referensi, dan manajemen informasi; penyebaran kuesioner dan pedoman wawancara; reqruirement elicitation.


Ketersediaan

I5555133687X001.4 SUD t C.1PERPUS POLINES (RAK 1)Tersedia
I5555133688X001.4 SUD t C.2PERPUS POLINES (RAK 1)Tersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
001.4 SUD t
Penerbit Andi Offset : Yogyakarta.,
Deskripsi Fisik
x, 358 Hal; 23 Cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
978 979 2924817
Klasifikasi
001.4
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
1
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaDetail XMLCite this