Image of Akuntansi & Aplikasinya pada MYOB Accounting

Text

Akuntansi & Aplikasinya pada MYOB Accounting



Dalam dunia bisnis, akuntansi merupakan hal yang sangat penting karena dapat digunakan untuk melihat keberhasilan sebuah usaha dalam uapaya mencapai tujuannya. Di jaman teknologi informasi ini, untuk membuat laporan keuangan telah diciptakan sebuah software. Dalam buku ini dibahas secara rinci tentang dasar-dasar akuntansi dan aplikasinya dalam dunia komputer yaitu dengan menggunakan MYOB accounting. MYOB accounting merupakan salah satu software aplikasi yang dapat digunakan dalam berbagai jenis usaha. Kemudahan dalam mengubah kode dan nama rekeningnya memberikan keleluasaan kepeda para pengguna untuk mensetting laporan keuangan sesuai dengan jenis usaha dan bentuk laporan yang diinginkan. Secara rinci buku ini membahas tentang : Konsep dasar akuntansi; Proses akuntansi; Buku jurnal, posting dan neraca saldo; Penyesuaian dan neraca saldo setelah penyesuaian; Penutupan dan neraca saldo setelah penutupan; Akuntansi perusahaan dagang; Akuntansi untuk perusahaan pengelolaan; Menyiapkan lingkungan kerja laporan keuangan dengan MYOB accounting; Membuat data akun/rekening dalam MYOB accounting; Membuat buku pembantu (piutang, hutang, dan kartu persediaan); Melakukan transaksi dengan MYOB accounting; Mencetak dan menyimpan laporan keuangan dalam MYOB accounting


Ketersediaan

I5555132209X657.420285 SUG aPERPUS POLINES (Rak 30)Tersedia
I5555132210X657.420285 SUG aPERPUS POLINES (RAK 32)Tersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
657.420285 SUG a
Penerbit Graha ilmu : Yogyakarta.,
Deskripsi Fisik
xviii; 194 Hal Illus; 23 Cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
978-979-756-358
Klasifikasi
657.420285
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaDetail XMLCite this