No image available for this title

Tugas Akhir Mahasiswa

Analisis Prediksi Financial Distress dengan Model Altman Z-Score, Springate, dan Zmijewski pada PT BPD Jawa Tengah Periode 2018-2021



Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis kondisi perusahaan menggunakan model Altman Z-Score, Springate, dan Zmijewski dalam memprediksi potensi kebangkrutan (financial distress) pada PT BPD Jawa Tengah tahun 2018-2021 serta mengetahui keakuratan prediksi dari masing-masing model. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data sekunder yang diperoleh dari Laporan Keuangan Publikasi PT BPD Jawa Tengah. Metode penentuan sampel dilakukan dengan menggunakan sampling jenuh. Hasil penelitian menunjukkan bahwa
model Altman Z-Score dengan tingkat akurasi 100% adalah model yang paling akurat digunakan dibandingkan model Springate dan Zmijewski dengan tingkat akurasi 0,00% dalam memprediksi kebangkrutan perusahaan BPD Jawa Tengah.

 


Ketersediaan

KP051.2022KP 051 YUY a 2022PERPUS POLINES (TA)Tersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
KP 051 YUY a 2022
Penerbit Politeknik Negeri Semarang : Semarang.,
Deskripsi Fisik
xvi, 70 hlm. ; 30 cm.
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
NONE
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaDetail XMLCite this