No image available for this title

Tugas Akhir Mahasiswa

Rancang bangun suplai daya penyedia air bersih menggunakan pembangkit listrik tenaga surya (plts)



Penggunaan energi listrik pada era sekarang ini sangatlah penting, oleh karena itu diperlukan sumber listrik yang dapat diperbarui serta ramah lingkungan yang bertujuan untuk menjaga kelestarian alam serta memenuhi kebutuhan akan tenaga listrik dan salah satu bentuk hasil energi listrik yang dapat diperbarui dan ramah lingungan adalah Pembangkit Listrik Tenaga Surya. Pembangkit Listrik Tenaga Surya dengan metode Off-Grid adalah pembangkit listrik yang terdiri dari satu macam pembangkit. Dalam menyelesaikan laporan ini dilakukan studi pustaka dari berbagai sumber serta menganalisis hasil dari perancangan Pembangkit Listrik Tenaga Surya. Total beban puncak pada sistem penyediaan air bersih adalah 648 Watt dengan 6 buah panel PV dengan total daya puncak 1200 Wp, inverter 2000 Wp, dan baterai berkapasitas 100 Ah berjumlah 4 yang dikonvigurasikan seri. Dalam pengujian yang dilakukan pada tanggal 23-25 September 2020 pada pukul 07.00 s.d 16.00 menunjukkan bahwa PLTS mampu menjadi sumber daya utama. Sistem PLTS ini berfungsi untuk menghemat penggunaan energi listrik PLN dan sebagai sumber energi baru terbarukan


Ketersediaan

LT025.2020LT 025 RAN - 2020PERPUS POLINES (TA)Tersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
LT 025 RAN - 2020
Penerbit Politeknik Negeri Semarang : Semarang.,
Deskripsi Fisik
xvi, 99 hlm.: ill., 30 cm.
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
NONE
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaDetail XMLCite this