No image available for this title

SKRIPSI

Analisis pemeliharaan lift gedung B Sekretariat Daerah Provinsi Jawa Tengah



Alfiyya Dzakiyyarrohmah dan Jantayu Padma Utari,”Analisis Pemeliharaan Lift Gedung B Sekretariat Daerah Provinsi Jawa Tengah”, Skripsi DIV Jurusan Teknik Sipil Politeknik Negeri Semarang, di bawah bimbingan Supriyo, S.T., M.T. dan Ir. M. Tri Rochadi, M.T., September 2020, 53.

Pembangunan gedung bertingkat harus diimbangi dengan adanya pemeliharaan bangunan dan sarana prasarananya untuk mengurangi resiko atau dampak negatif. Pada gedung bertingkat sangat diperlukan lift untuk transposrtasi vertikal dalam gedung. Gedung B Sekretariat Daerah Provinsi Jawa Tengah terdapat 2 lift sebagai sarana dalam gedung. Kondisi dalam gedung tersebut pada saat jam sibuk sering terjadi penumpukan pengguna lift di depan pintu lift, sehingga waktu mereka menjadi kurang efektif. Maka diperlukan analisis pemeliharaan lift yang efektif dan penjadwalan pemeliharaan lift yang sesuai. Untuk menganalisa efektivitas lift berdasarkan perhitungan populasi jumlah penghuni gedung,beban puncak, waktu perjalanan bolak-balik, waktu tunggu, dan jumlah kebutuhan lift. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah wawancara, pengamatan, pengambilan data primer dan sekunder. Dari hasil pengolahan data tersebut dapat disimpulkan bahwa jumlah kebutuhan lift seharusnya sebanyak 3 unit sedangkan yang tersedia 2 unit, serta jadwal pemeliharaan lift dijadwal kan selama 11 bulan dalam 1 tahun.


Ketersediaan

PG011.2020PG 011 ALF a 2020PERPUS POLINES (TA)Tersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
PG 011 ALF a 2020
Penerbit Unit Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat (UPPM) Politeknik Negeri Bandung : Semarang.,
Deskripsi Fisik
xiii, 78 hlm. illus. ; 30 cm.
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
NONE
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
Ada CD
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaDetail XMLCite this