No image available for this title

Tugas Akhir Mahasiswa

Rancang Bangun Mesin Peniris Minyak (Spinner) dengan Penggerak Motor Listrik 1/2 HP



Pada industri kecil makanan ringan penggorengan seperti keripik singkong, kerupuk, dan lain-lain, seperti hal nya di Desa Ngablak, Candirejo, Ungaran Barat masih menggunakan cara konvesional dengan hasil produk 8 kg dan bertahan hanya 2 minggu serta proses pengerjaan selama 60 menit sampai dikemas. Tujuan Tugas Akhir ini adalah merancang mesin peniris minyak (Spinner) pada keripik singkong untuk mendapat hasil berupa gambar kerja dan menentukan komponen mesin peniris minyak (Spinner) kapasitas 12,5 kg. Metode perancangan mesin peniris minyak kapasitas 12,5 kg adalah dengan melakukan survei kebutuhan mesin peniris kapasitas kg, timbul permasalahan banyaknya kadar minyak pada keripik yang ditiriskan secara manual, kemudian melaksanakan perancangan konsep, berdasarkan konsep, kemudian dirancang sebuah berupa produk berupa desain gambar. Hasil Tugas Akhir ini adalah berupa desain atau rancangan mesin peniris minyak kapasitas 12,5 kg yang memanfaatkan gaya sentrifugal untuk penirisan minyaknya dan hasil pengujian terbaik didapat pada kecepatan 623[rpm]dengan waktu 300[detik]diperoleh pengurangan minyak sebesar 14%.komponen tabung putar peniris minyak dengan bahan stainless steel, komponen poros untuk menopang tabung peniris dengan diameter 510 mm dan panjang 830 mm Alat ini dibuat menggunakan sistem sentrifugal dengan penggerak motor listrik 0,5 [Hp] yang dihubungkan dengan poros melalui pulley.


Ketersediaan

ME024.2019ME 024 RAN 2019 c.1PERPUS POLINES (TA)Tersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
ME 024
Penerbit Polines : Semarang.,
Deskripsi Fisik
xvii, 90 hal.; 29,5 cm.
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
NONE
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaDetail XMLCite this