No image available for this title

Tugas Akhir Mahasiswa

Simanis Android, Sistem Monitoring Dan Peringatan Kondisi Infus Menggunakan Nodemcu Berbasis Android



Masalah keterlambatan penggantian kantong infus pasien di suatu instansi medis masih sering terjadi sampai sekarang. Hal tersebut masih erat kaitannya dengan kelalaian perawat dalam memonitoring kondisi infus pasien. Kondisi tersebut tentunya sangat merugikan kesehatan pasien. Maka dari itu sistem SIMANIS ANDROID: SISTEM MONITORING DAN PERINGATAN KONDISI INFUS MENGGUNAKAN NODEMCU BERBASIS ANDROID dibuat. Sistem ini bekerja dengan mengandalkan hasil pembacaan sensor yang nantinya masuk ke mikrokontroller yang akan diolah oleh NodeMCU. Sensor yang digunakan dalam pembuatan sistem ini adalah modul sensor inframerah, konsep pembacaan sensor inframerah adalah apabila terdapat suatu benda yang menghalangi pancaran sensor tersebut - dalam hal ini berarti tetesan infus, maka sensor akan menghitung jumlah tetesan tersebut. Dari jumlah tetesan tersebut dapat digunakan untuk menghitung kecepatan tetesan permenit dan jumlah volume infus yang tersisa. Hasil perhitungannya akan diteruskan oleh NodeMCU untuk disimpan ke firebase. Kemudian hasil perhitungan inilah yang dijadikan sebagai indikator untuk memberikan notifikasi bahwa kondisi cairan infus hampir habis. Seluruh data hasil perhitungan, seperti kecepatan tetesan permenit dan volume infus yang tersisa dapat dimonitor melalui aplikasi android yang kami beri nama “SimanisApp


Ketersediaan

IK002.2019IK 002 NUR s 2019 C.1PERPUS POLINES (TA)Tersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
IK 002 NUR s 2019 C.1
Penerbit Polines Semarang : Semarang.,
Deskripsi Fisik
xiv, 94 hal; illus; 29 cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
IK 002
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaDetail XMLCite this