No image available for this title

SKRIPSI

Analisis Pengendalian Kualitas Produk Pada PT Bina Guna Kimia (FMC) Ungaran



Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui jumlah ketidaksesuaian produk yang dihasilkan masih dalam batas kendali perusahaan serta menemukan faktor penyebab dan cara mengatasi ketidaksesuaian tersebut. Pengendalian kualitas dalam penelitian ini menggunakan control by variable yaitu mengenai netto dan uji formulasi AI. Alat analisis yang digunakan adalah check sheet, histogram, diagram kendali (X dan R), diagram pareto dan diagram sebab akibat Hasil analisis diagram X menunjukkan bahwa untuk pengisian netto produk F3GR kemasan 1 kg ada 3 pengamatan yang berada di luar batas kendali, yaitu pengamatan ke-1 sebesar 1011,33 gram, pengamatan ke-13 sebesar 10,12,33 gram dan pengamatan ke-27 sebesar 1014,67 gram. Untuk netto produk F3GR kemasan 2 kg menunjukkan ada 2 pengamatan yang berada di luar batas kendali, yaitu pada pengamatan ke 21 sebesar 2013,33 gram dan pengamatan ke-28 sebesar 1986,83 gram, sedangkan untuk uji formulasi AI tidak ditemukan produk yang mengalami ketidaksesuaian.Berdasarkan diagram pareto menunjukkan bahwa ketidaksesuaian produk F3GR kemasan 1 kg yaitu sebesar 10% melebihi nilai UCL, sedangkan netto kemasan 2 kg ditemukan ketidaksesuaian sebesar 3,33% berada di bawan nilai LCL dan ketidaksesuaian sebesar 3,33% melebihi nilai UCL. Faktor penyebab terjadi ketidaksesuain yaitu manusia, bahan baku, mesin, dan metode yang digunakan dalam proses produksi.


Ketersediaan

BT008.2018BT 008 SIT a 2018 C.1PERPUS POLINES (TA)Tersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
BT 008 SIT a 2018 C.1
Penerbit Perpus Polines : Semarang.,
Deskripsi Fisik
xv, 107 hal; illus; 29 cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
NONE
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaDetail XMLCite this