Image of Pernikahan syar'i : menjaga harkat dan martabat manusia

Text

Pernikahan syar'i : menjaga harkat dan martabat manusia



Pernikahan Syar'i: Menjaga Harkat dan Martabat Manusia merupakan sebuah buku bertemakan Islam yang membahas tentang berbagai hal yang berkaitan dengan pernikahan dalam Islam yang sesusai dengan syariat-syariat yang ada. Buku ini terbagi menjadi 12 bab yang pada bab pertamanya membahas tentang Definisi Zuwaj (nikah), Urgensi, Legalitas Syar'i dan Tabiatnya. Bab kedua berisikan tentang Hukum-hukum Khitbah (pinangan) Pra-Nikah. Selanjutnya dibahas mengenai Rukun, Syarat, dan Macam-macam Akad Nikah dan Ahliah (Kelayakan) Menikah. Pada bab kelima membahas tentang Walayah (Perwalian) dalam Pernikahan, lalu pada bab selanjutnya dibahas tentang Syarat-syarat Nikah, hingga pada bab-bab selanjutnya membicarakan tentang Kafa'ah (Kesetaraan) di dalam Pernikahan, Perempuan-perempuan yang haram dinikahi, Mahar, Nafkah dan Tempat Tinggal Istri, serta yang terakhir yaitu Mu'amalah dan Pergaulan antara Suami Istri.


Ketersediaan

B00140756RB 297.577 UMA p C.1PERPUS POLINES (RAK 8)Tersedia
B00140757297.577 UMA p C.2PERPUS POLINES (RAK 8)Tersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
297.577 UMA p
Penerbit Tinta Medina : Solo.,
Deskripsi Fisik
xi, 332 hlm. ; 24 cm.
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
978-602-0894-13-3
Klasifikasi
297.577
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaDetail XMLCite this