Image of Buku Pintar Mind Map : Membuka Kreativitas, Memperkuat Ingatan, Mengubah Hidup

Text

Buku Pintar Mind Map : Membuka Kreativitas, Memperkuat Ingatan, Mengubah Hidup



Mind map adalah suatu inovasi yang dapat membuat seseorang mampu untuk menjabarkan suatu hal dengan singkat namun menyeluruh. Gabungan antara gambar dan teks berbentuk akar ini dapat mendorong kepercayaan diri dan kemmapuan para pengguna mind map. Buku ini akan menjelaskan cara kerja mind map secara komprehensif dan bagaimana pengguna dapat menggunakannya unruk mencapai potensi mereka. Penulis ingin mengajak kita untuk memunculkan ide-ide yang cemerlang, menemukan jalan keluar yang cerdas untuk setiap masalah, menciptakan lebih banyak waktu untuk diri sendiri, menetapkan tujuan dan cara mencapainya, memotivasi diri dan orang lain, serta mengingat segala sesuatu yang diinginkan.
Buku ini terdiri atas 6 bab besar yaitu pengertian mind map, cara mengenali potensi diri, resep utama dari kesuksesan, senam otak untuk kesuksesan mental, kebugaran disik bagi kekuatan mental, dan mind map untuk keberhasilan sehari-hari.


Ketersediaan

I5555133765X153.42 TON b C.1PERPUS POLINES (RAK 7)Tersedia
I5555135282X153.42 TON bPERPUS POLINES (RAK 7)Tersedia
I5555135283X153.42 TON bPERPUS POLINES (RAK 7)Tersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
153.42 TON b
Penerbit Gramedia : Jakarta.,
Deskripsi Fisik
xvii, 218 Hal; 23 Cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
979 22 23517
Klasifikasi
153.42
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaDetail XMLCite this